Peran Mahasiswa Dalam Meningkatkan Kinerja Pelayanan Kepada Masyarakat Di Kantor Kelurahan Sawagumu Kota Sorong

Authors

  • Muh. Nur Ahmad Institut Agama Islam Negeri Sorong
  • Novita Kilwarany Institut Agama Islam Negeri Sorong
  • Nurul Inayah Institut Agama Islam Negeri Sorong

DOI:

https://doi.org/10.47945/al-khidmah.v2i2.1455

Keywords:

Mahasiswa, Kinerja, Pelayanan Kepada Masayarakat

Abstract

Dalam sebuah pengabdian yang dilakukan di kantor Kelurahan Sawagumu Kota Sorong mempunyai tujuan untuk memberikan kontribusi agar dapat meningkatkan kinerja pelayanan kepada masyarakat yang berfungsi pula untuk menambahkan nilai di masyarakat terkait dengan kenyamanan dalam pelayanan tersebut. Dalam hal ini guna menyelesaikan tugas Praktik Pengalaman Kerja (PPL) dan juga ikut bergabung dalam dunia kepemerintahan di kantor Kelurahan Sawagumu Kota Sorong. Pelayanan yang diterapkan di Kelurahan Sawagumu dapat dikatakan sangat efisien sebagai lembaga pemerintahan yang selalu memberikan pelayanan public sangat baik. Peran kantor Kelurahan Sawagumu dalam pelayanan masyarakat juga sangat baik yang dilihat dari masyarakat yang melakukan kebutuhan pelayanan di Kelurahan Sawagumu tersebut. Dalam hal ini pula mahasiswa juga mempunyai peran untuk ikut meningkatkan kulaitas pelayanan agar lebih berkembang lagi. Pelayanan yang proaktif dalam melakukan pelayanan masyarakat inilah yang menjadi tingkat kenyamanan masyarakat menjadi bertambah dalam melakukan pemenuhan kebutuhan pelayanan yang di lakukan di kantor Kelurahan Sawagumu Kota Sorong.

References

Afandi, Agus, dkk., Metode Pengabdian Masyarakat, (Jakarta: Direktorat Pendidikan Tinggi Keagamaan Islam, 2022), hal. 4

Agustina, Rizqi Amalia, Nur Fitriah, dan Fajar Apriani, “Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Masyarakat Pada Pembuatan E-KTP Di Kantor Kecamatan Muara Muntai Kabupaten Kutai Kartanegara”, Jurnal Administrasi Negara 7, No. 2, (2019): 9099

Bazarah, Jamil, Ahmad Jubaidi, dan Futum Hubaib, “Konsep Pelayanan Publik Di Indonesia (Analisis Literasi Penyelenggaraan Pelayanan Publik Di Indonesia)”, Jurnal Dedikasi 22, No. 2, (2021): 107

Cahyono, Habib, “Peran Mahasiswa Di Masyarakat”, Juarnal Pengabdian Masyarakat Setiabudhi 1, No. 1, (2019): 33

Damayanti, L. Dea, Kadek Rai Suwena, dan Iyus Akhmad H., “Analisis Kepuasan Masyarakat Terhadap Pelayanan Publik Berdasarkan Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) Kantor Kecamatan Sawan Kabupaten Buleleng”, Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiskha 11, No. 1, (2019): 21-22

Hafizd, Jefik Zulfikar, “Implementasi Peran Mahasiswa Sebagai Agent Of Change Melalui Karya Tulis Ilmiah”, Jurnal DIMASEJATI 4, No. 2, (2022): 176

Kaptiyah, Mariyatul, Rtna Pudyaningsih, dan Yufenti Oktafiah, “Pengaruh Pelayanan Publik Terhadap Kepuasan Masyarakat Dalam Penerbitan Surat Iin Mendirikan Bangunan (IMB)”, Jurnal Ekonomi Manajemen Akuntansi 4, No. 1, (2019): 31

Kasenda, Hizkia, Sarah Sambiran, dan Ismail Sumampow, “Transparasi Pengelolaan Dana Kelurahan Dalam Pembanganan Di Kelurahan Ranomea Kecamatan Amurang Timur Kabupaten Minahasa Selatan”,Jurnal Governance 1, No. 2, (2021): 2

Rianti, Selvi, Zalil Rusli, dan Febry Yuliani, “Kualitas Pelayanan Publik”, Jurnal Ilmu Administrasi Negara 15, No. 3, (2019): 413

Riyadi, “Pengaruh Kualitas Pelyanan Terhadap Kepuasan Masyarakat Keluarga BencanaDi Kecamatan Pekalongan Kabupaten LampungTimur (Studi Kasus Pada Desa Pekalongan)”, Jurnal Simplex 2, No. 1, (2019): 41

Rukayat, Yayat, “Kualitas Pelayanan Publik Bidang Administrasi Kependudukan Di Kecamatan Pasir Jambu”, Jurnal Ilmiah Magister Ilmu Administrasi 11, No. 2, (2017): 56

Downloads

Published

2022-11-20